Tag: gunung Rinjani
Geopark yang diusulkan dinamakan Rinjani-Lombok Geopark sebelumnya pada tahun 2007. Badan Geologi Bandung mengadakan pertemuan dengan beberapa pemerhati geowisata Indonesia dan mengusulkan Geopark bernama Geopark Gunung Rinjani. Kemudian pada bulan Oktober 2008 IAGI Pengda Nusa Tenggara (pengurus daerah Ikatan Ahli Geologi Indonesia) mengadakan Seminar Nasional Read more...